Polres Garut – Pengaturan lalu lintas pagi hari atau lebih dikenal oleh anggota Sat Lantas Polres Garut dengan sebutan gatur Rawan Pagi adalah suatu kegiatan pelayanan publik kepolisian dengan cara menempatkan personel lalu lintas di beberapa titik rawan kemacetan.(17/18) Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kenyamanan bagi masyarakat saat melaksanaka aktifitasnya […]
Polsek Kadungora
Polres Garut – Polsek Kadungora,Mengingat situasi dan kondisi keamanan khususnya ancaman terhadap Mako dan keselamatan petugas Kepolisian , pimpinan POLRI memerintahkan jajaran Polsek agar memasang CCTV dan petugas piket agar memakai rompi anti peluru dan bersenjata. Untuk itu Senin (04/6/2018) Polsek kadungora memasang CCTV dibeberapa lokasi strategis. dalam SOP bahwa […]
POLRES GARUT – Polsek Kadungora ,AIPTU Gopransyah, panit 1 lantas Polsek Kadungora, Polres Garut, Polda Jawa Barat melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas pada pagi hari, Selasa (05/06/2018). Hal itu dilakukan oleh Aiptu Gopransyah di Pertigaan Jaya bakti yang terletak di jalan raya Kadungora yang memiliki potensi gangguan kamtibmas berupa […]
Polda Jabar -Polres Garut-Polsek Kadungora Panit 1 Binmas Polsek Kadungora melaporkan hari Jumat tanggal 01 Juni 2018 pukul 20.00 wib tempat masjid Syiarul muslimin. Atensi giat persembayang traweh di masjid besar kadungora yang di pimpin oleh ustad Aceng solah dengan topik ceramah ibadah puasa di bulan Ramaddan yang dihadiri 50 […]
Polda Jabar, Polres Garut, Polsek Kadungora, -Bhabinkamtimas Desa Rancasalak Brigpol Ogi Ruslandi SH melasanakan sambang maupun DDS.(Door To Door System) merupakan kegiatan sambang/kunjungan dari satu rumah ke rumah lainnya yang secara rutin dilakukan oleh Bhabinkamtibmas untuk menjalin kemitraan dengan warganya guna mencari informasi yang berkembang sekaligus menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas. Dengan […]
Polda Jabar, Polres Garut, Polsek Kadungora, -Bhabinkamtimas Desa Mandalasari AIPDA Kurnia melasanakan sambang maupun DDS.(Door To Door System) merupakan kegiatan sambang/kunjungan dari satu rumah ke rumah lainnya yang secara rutin dilakukan oleh Bhabinkamtibmas untuk menjalin kemitraan dengan warganya guna mencari informasi yang berkembang sekaligus menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas. Dengan hal […]
Personil Polsek Kadungora bersama Muspika Kecamatan kadungora melaksanakan Upacara memperingati Hari Lahirnya Pancasila ke 73, di halaman Kantor Kecamatan Kadungora, Jumat (01/06/2018) pukul 08.00 wib. Sebagai Irup Kapolsek kadungora AKP Jajang Rahmat , sebagai Dan Up dari Panit 1 Lantas Polsek kadungora AIPTU Gopransyah Danki Bhabinkamtibmas Desa Mandalasari Aipda Kurnia. […]
Polres Garut – Polsek Kadungora melaksanakan Safari Tarling bersama Muspika Kecamatan kadungora di Masjid Al-Mu’minun desa Harumansari Kadungora, sabtu (26/5/2018) pukul 19.00 wib. Adapun yang hadir dalam acara tersebut diantaranya Dandramil kadungora,Camat Kadungora ketua MUI kadungora Hadir juga dalam kesempatan itu yaitu seluruh kepala desa sekecamatan kadungora ,Toga, Tomas, BPD, […]
Polres Garut – Polsek Kadungora ,menyambut Pilkada serentak serentak 2018, Koramil Kadungora dan Polsek Kadungora, Polda Jawa Barat bersinergi dalam menjaga keamanan di wilayahnya. Kesuksesan Pilkada tak lepas dari peran TNI – Polri, hal itu diungkapkan Kepala Komando rayon Militer, KAPTEN Inf. Ahun, dalam kegiatan simulasi Sistem pengamanan kota, Sabtu […]
Bhabinkamtibmas Polsek Kadungora Resor Garut desa Mekarbakti Brigpol Esa NugrahaS.IP membantu warga yg sdg merenovasi rmh diblok Kamis milik sdr.Dayat rt.01/02 Kec Kadungora Kab.Garut, Kamis ( 24.05.2018) Dengan sambang warga yang dilakukan para anggota Bhabinkamtibmas merupakan pendekat kepada masyrakat untuk menggalih berbagai informasi permasalahan situasi kamtibmas yang saat ini berkembang. […]