DESA SUKALILAH TELAH TERTIMPA MUSIBAH BANJIR BANDANG

Polres Garut – Pada hari Minggu tanggal 26  Februari 2017 sekitar pukul 19:00 WIB Polsek Cisurupan mendapat informasi telepon dari kepala desa Sukamulya dan sukalilah Kecamatan Sukaresmi bahwa telah terjadi banjir lumpur dan banjir bandang. Hasil pengecekan TKP bahwa dikampung cilegong Rt. 02 dan Rt. 04 rw 06 Desa Sukalilah […]

Polres Garut – Pada hari Minggu tanggal 26  Februari 2017 sekitar pukul 19:00 WIB Polsek Cisurupan mendapat informasi telepon dari kepala desa Sukamulya dan sukalilah Kecamatan Sukaresmi bahwa telah terjadi banjir lumpur dan banjir bandang.

Hasil pengecekan TKP bahwa dikampung cilegong Rt. 02 dan Rt. 04 rw 06 Desa Sukalilah kecamatan sukaresmi, telah terjadi banjir bandang. Akibat jebolnya tanggul sungai cikeruh blok awi gombong dan mengakiibatkan kerusakan rumah warga,kebun dan sawah warga.sementara ada 5 rumah rusak ringan 1bpk.atang umur 35th,2.ibu arin umur 25,3.ibu alit umur 55th,4.ibu empok umur 40 th,5.ibu apong umur 60th,6.ibu titik umur 65th. Dan 1 rumah rusak berat Milik Bpk. Atang, umur 35 Thn, pek: Buruh Almat: Kp Cilegong Rt. 04/06 Ds. Suklilah Kec. sukaresmi, serta sawah dan kebun palawija kurang lebih 6 ha. Tidak ada korban jiwa hanya kerugian materi kurang lebih 300.000.000 ( Tiga ratus juta rupiah)

Serta di Kp. Sukawangsa Rt. 03,04,05 Rw. 02 Ds. Sukamulya Kecamatan Sukaresmi telah terjadi Banjir lumpur. Yang diakibatkan oleh luapan sungai cikokok yang merendam sebanyak 79 rumah, Sawah 2 Ha dan kolam ikan 20 kolam tidak ada korban jiwa hanya kerugian materi masih dihitung. Untuk sementara para korban mengungsi di rumah sanak sodaranya. (Ag)

polresgarut

Next Post

POLSEK CISURUPAN MEMBANTU EVAKUASI KORBAN DAN BARANG-BARANG YANG TERENDAM BANJIR

Mon Feb 27 , 2017
Polres Garut – Pada hari Minggu tanggal 26  Februari 2017 sekitar pukul 19:00 WIB Polsek Cisurupan mendapat informasi telepon dari kepala desa Sukamulya dan sukalilah Kecamatan Sukaresmi bahwa telah terjadi banjir lumpur dan banjir bandang. Hasil pengecekan TKP bahwa dikampung cilegong Rt. 02 dan Rt. 04 rw 06 Desa Sukalilah […]