Indahnya Berbagi Kapolres Garut Santuni Anak Yatim/Piatu Selepas Pelaksanaan Pengajian Bersama

Polres Garut – Pada hari Kamis tanggal 25 Januari 2018 sekitar pukul 18.30 WIB dengan bertempat di Mapolres Garut Jl.Jendral Sudirman no.204 Kecamatan Suci Kaler Kabupaten Garut. Telah dilaksanakan pengajian bersama yang dilakukan rutin setiap malam Jum’at di kediaman Kapolres Garut. Kali ini beliau mengundang Anak yatim/piatu sebanyak 50 orang […]

Polres Garut – Pada hari Kamis tanggal 25 Januari 2018 sekitar pukul 18.30 WIB dengan bertempat di Mapolres Garut Jl.Jendral Sudirman no.204 Kecamatan Suci Kaler Kabupaten Garut.

Telah dilaksanakan pengajian bersama yang dilakukan rutin setiap malam Jum’at di kediaman Kapolres Garut. Kali ini beliau mengundang Anak yatim/piatu sebanyak 50 orang untuk turut serta melaksanakan pengajian rutin ini.

Waka Polres Garut , Para Pejabat Utama Polres Garut turut serta dalam kegiatan ini. Setelah pelaksanaan pengajian bersama Kapolres Garut AKBP Budi Satria Wiguna , S.Ik ., tidak lupa untuk selalu berbagi kebahagiaan dengan memberikan santunan berupa makanan dan materil untuk anak-anak Yatim/Piatu yang dianggapnya sebagai keluarga sendiri.

 

WhatsApp Image 2018-01-25 at 19.50.19WhatsApp Image 2018-01-25 at 19.50.12

polresgarut

Next Post

Kapolsek Bungbulang Menghadiri Kegiatan Musrenbangdes Tingkat Kecamatan Bungbulang

Fri Jan 26 , 2018
Polres Garut – Pada hari Kamis tanggal 25 Januari 2018 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di wilayah hukum Polres Garut tepat nya di Kecamatan Bungbulang Kabupaten Garut. Telah dilaksanakan kegiatan Musrenbang tingkat Kecamatan Bungbulang yang bertempat di aula Kecamatan Bungbulang yang dihadiri langsung oleh Kapolsek Bungbulang. Dalam kesempatan ini […]