Polres Garut Bersama Unsur Muspika Malangbong Laksanakan Pengecekan Jalur Yang Akan Dilalui Oleh Presiden RI Esok Hari

Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 15 Januari 2017 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Malangbong Kabupaten Garut. Telah kita ketahui sebelumnya bahwa Presides RI Ir. Joko Widodo akan menyambangi Wilayah Jawa Tengah sekaligus Wilayah Jawa Barat dengan menggunakan jalur darat. […]

Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 15 Januari 2017 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Malangbong Kabupaten Garut.

Telah kita ketahui sebelumnya bahwa Presides RI Ir. Joko Widodo akan menyambangi Wilayah Jawa Tengah sekaligus Wilayah Jawa Barat dengan menggunakan jalur darat. Dalam kegiatannya orang nomor 1 di Indonesia tersebut akan bermalam di Kota Banjar Jawa Barat dan melanjutkan kegiatan safari silaturahminya ke Kabupaten Ciamis.

Dalam hal ini Polres Garut yang Wilayahnya terlintasi oleh Rombongan RI 1 akan melaksanakan persiapan dan pengecekan jalur sebelum di lewati oleh beliau, kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk kewajiban memberikan pengamanan serta pelayanan terhadap Presiden agar selalu aman dan nyaman dalam kegiatannya.

Kabag Ops Polres Garut yang ditemani oleh Kasat Sabhara , Kasubagbinops Polres Garut , KBO Sabhara Polres Garut berkordinasi dengan Kapolsek Malangbong dan Muspika Kecamatan Malangbong untuk membagi ploting masing-masing anggota yang terdiri dari Anggota Sat Sabhara Polres Garut , Polsek Malangbong , dan Dishub Kabupaten Garut.  Jalur yang akan terlintasi rombongan Presiden RI ialah Pospam Malangbong , Pasar Lewo , Alun-alun Malangbong , SPBU dan Pasar Andir sampai perbatasan Tasikmalaya.

 

WhatsApp Image 2018-01-15 at 10.04.53

polresgarut

Next Post

Menanggapi Kelangkaan Dan Kenaikan Harga Sembako Khususnya Daging Ayam , Polwan Sat Sabhara Polres Garut Pantau Langsung Minimarket

Mon Jan 15 , 2018
Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 15 Januari 2018 sekitar pukul 10:00 WIB dengan bertempat di Wilayah Perkotaan Kota Garut Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut. Anggota Polwan Satuan Sabhara Polres Garut telah melaksanakan Patroli Mobile dengan dilanjutkan Patroli dialogis bersama elemen masyarakat setempat di daerah padat penduduk Kota Garut. […]