Polres Garut Membantu Meringankan Pembangunan Masjid

Garut pada hari Senin 9 April 2018 pukul 14.30 Wib bertempat di halaman Mesjid Al-Muhajirin Desa Wanakerta Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut Kapolres Garut AKBP Budi Satria Wiguna, SIK membantu meringankan pembangunan masjid. Kegiatan ini diterima Oleh Ketua DKM mesjid Al-Muhajirin dilokasi pembangunan renovasi masjid tersebut. Selain itu juga Kapolres Garut […]

Garut pada hari Senin 9 April 2018 pukul 14.30 Wib bertempat di halaman Mesjid Al-Muhajirin Desa Wanakerta Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut Kapolres Garut AKBP Budi Satria Wiguna, SIK membantu meringankan pembangunan masjid.

Kegiatan ini diterima Oleh Ketua DKM mesjid Al-Muhajirin dilokasi pembangunan renovasi masjid tersebut.
Selain itu juga Kapolres Garut pada pukul 15.30 Wib melanjukan kegiatan sekaligus memberikan bantuan material bangunan kepada DKM Mesjid Al-Barokah di Kampung Kancil Desa Padasuka kecamatan Cibatu Kabupaten Garut.

Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian Polres Garut dan jajaran kepada pembangunan sarana ibadah (Mesjid) yang berada di wilayah Kabuapten Garut, hal ini juga merupakan salah satu giat rutin Kapolres Garut setiap hari Jum’at.

Tribratanews-polresgarut.com

polresgarut

Next Post

Kehidmatan Shalat Subuh Berjamaah Warga Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Bungbulang

Tue Apr 10 , 2018
Polres Garut – Pada hari Jum’at tanggal 06 April 2018 sekitar pukul 04.30 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Bungbulang Kabupaten Garut. Anggota Polsek Bungbulang telah melaksanakan Sholat Subuh Berjama’ah  bersama warga Kelurahan Cimekar di Masjid As-Syiffa dengan Imam Sholat Subuh ialah Bapak Encum. Anggota Polsek […]