Polsek Cihurip Mulai Sebar Anggotanya

Garut – Personel Kepolisian Sektor Cihurip semakin eksis semangat setelah mendapat penambahan jumlah personel untuk menjadi  Bhabinkamtibmas di beberapa desa wilayah kecamatan Cihurip untuk menyampaikan pesan – pesan kamtibmas kepada Masyarakat. Kegiatan sambang desa untuk menemui warga masyarakat dimana personel Polri tersebut ditempatkan menjadikan komunikasi perpolisian antara warga dengan petugas […]

Garut – Personel Kepolisian Sektor Cihurip semakin eksis semangat setelah mendapat penambahan jumlah personel untuk menjadi  Bhabinkamtibmas di beberapa desa wilayah kecamatan Cihurip untuk menyampaikan pesan – pesan kamtibmas kepada Masyarakat.

Kegiatan sambang desa untuk menemui warga masyarakat dimana personel Polri tersebut ditempatkan menjadikan komunikasi perpolisian antara warga dengan petugas polri semakin kuat, hubungan komunikasi akan lebih terasa saat anggota Polri mau untuk menemui warga masyarakat dimanapun berada.

Kehadiran sosok anggota Kepolisian sebagai salah satu bentuk kehadiran simbol negara kepada masyarakat untuk bertugas melayani rasa aman serta rasa di ayomi semakin hari semakin tumbuh pesat.

Seperti yang dilakukan oleh anggota Polsek Cihurip Bripka Irwan Romdon saat melaksanakan Silaturahmi kerumah Kepala Desa Cihurip dan kebetulan sedang ada Ketua MUI Desa Cihurip Aj. AMANG, menjadi suasana bertambah akrab.

 

polresgarut

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Next Post

Antisipasi Banjir, Polisi Garut Kota Pantau Sungai

Tue Mar 15 , 2016
Garut – Salah satu penyebab banjir selain dari curah hujan yang tinggi adalah terjadinya hambatan dari arus sungai karena sampah ataupun longsoran tanah yang menyebabkan aliran arus sungai terbendung kemudian meluap keluar dari jalur sungai. sepertai yang terjadi pada hari sabtu tanggal 12 maret 2016, sekitar pukul 20.30 wib telah […]