PROSES EVAKUASI TERPANTAU LANCAR DENGAN BANTUAN WARGA DAN BASARNAS

Polres Garut – Pada tanggal 11 Agustus 2017 sekitar pukul 10:00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Kecamatan Cibalong Pameungpeuk Kabupaten Garut. Anggota Sat Polair Polres Garut memakai kapal C3 dalam proses evakuasinya Anggota Satuan Polisi Perairan Polres Garut yang dibantu oleh Tim Basarnas dan warga setempat telah menemukan jasad […]

Polres Garut – Pada tanggal 11 Agustus 2017 sekitar pukul 10:00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Kecamatan Cibalong Pameungpeuk Kabupaten Garut. Anggota Sat Polair Polres Garut memakai kapal C3 dalam proses evakuasinya

Anggota Satuan Polisi Perairan Polres Garut yang dibantu oleh Tim Basarnas dan warga setempat telah menemukan jasad korban yang diduga tenggelam pada saat akan mengambil rumput laut yang tersapu ombak hingga ke tengah laut.

Jasad korban pun ditemukan 9 mill dari pantai nagara Cibalong dan saat ini sedang dilaksanakan evakuasi dan korban pun sekarang telah berada di puskesmas Kecamatan Cibalong sampai keluarga korban datang menjemput.

polresgarut

Next Post

KASAT SABHARA POLRES GARUT MEMBERIKAN PENGARAHAN TERHADAP TIM SAWALA KEBANGSAAN KONTINGEN POLRES GARUT

Fri Aug 11 , 2017
Polres Garut – Pada hari Jum’at tanggal 11 Agustus 2017 sekitar pukul 09:00 WIB dengan bertempat di Halaman Markas Kepolisian Resor Garut Kecamatan Suci Kaler Kabupaten Garut. Telah diaksanakan konsolidasi tim sawala kebangsaan kontingen Polres Garut dengan di lakukan pengecekan data pribadi masing-masing peserta dan pengecekan kesehatan yang dbantu oleh […]