Sambang ke SMP Negeri 5 Malangbong

Garut – pada hari kamis tanggal 3 pebruari 2016 sekitar Pukul 09.00 wib  kapolsek malangbong AKP Suhartono bersama anggota Polsek malangbong melakukan kegiatan silahturahmi ke Sekolah Menengah Pertama Negeri 5 Malangbong. Sambang ke sekolah – sekolah yang ada di wilayah malangbong ini juga merupakan bentuk kegiatan pre emtif yang dilakukan […]

Garut – pada hari kamis tanggal 3 pebruari 2016 sekitar Pukul 09.00 wib  kapolsek malangbong AKP Suhartono bersama anggota Polsek malangbong melakukan kegiatan silahturahmi ke Sekolah Menengah Pertama Negeri 5 Malangbong.

Sambang ke sekolah – sekolah yang ada di wilayah malangbong ini juga merupakan bentuk kegiatan pre emtif yang dilakukan oleh kapolsek malangbong terhasdap para remaja, mengingat terdapatnya beberapa kejadian yang sering ditemui di suatu peristiwa kecelakan ataupun kegiatan lainnya yang kadang melibatkan para remaja dan pelajar yang rentan terjebak dalam pergaulan bebas yang bisa membahayakan masa depannya.

kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang sering dilakukan kapolsek bersama anggota dalam menyampaikan pesan – pesan kamtibmas selama membina wilayah hukum Polsek malangbong, melakukan sambang desa, sekolah, bahkan pangkalan ojeg kerap dilakukan bersama anggotanya.

Keberhasilan tugasnya selama ini mendapat dukungan dari masyarakat yang sering ditemuinya di lapangan, pesan-pesan kamtibmas juga di sampaikan dengan bahasa yang mudah dimengerti oleh warga masyarakat dari berbagai elemen yang ada di wialayah malangbong.

polresgarut

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Next Post

Giat Gatur lalin Pasar Lewo Polsek Malangbong

Sat Mar 5 , 2016
Garut – pada hari kamis tanggal 03 maret 2016 polsek malangbong melakukan kegiatan pengaturan dan penjgaan lalu lintas dengagn lokasi di pasar lewo guna melakukan pelayanan publik kepada masyarakat dengan obyek sasaran pengamanan para penyebara jalan. kegiatan gatur rawan pagi ini sebagai bentuk pelayana Polsek malangbong terhadap masyarakat terhadap lokasi […]