Selain Menghadiri Kegiatan Rakor Tingkat Kecamatan Tarogong Kidul , Kapolsek Tarogong Kidul Pun Selipkan Pesan-Pesan Kamtibmas Dalam Sambutannya

Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 26 Februari 2018 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah Hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Tarogong Kidul Kabupaten Garut. Aula Desa Mekargalih didapuk menjadi tempat berlangsungnya kegiatan Rapat koordinasi yang di Pimpin oleh Camat Tarogong Kidul Ibu Dra.Hj. Yanti Sugiharti,MSi di […]

Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 26 Februari 2018 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah Hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Tarogong Kidul Kabupaten Garut.

Aula Desa Mekargalih didapuk menjadi tempat berlangsungnya kegiatan Rapat koordinasi yang di Pimpin oleh Camat Tarogong Kidul Ibu Dra.Hj. Yanti Sugiharti,MSi di dampingi Kapolsek Tarogong Kidul Kompol Hermansyah SH. Kasi Pemerintahan Kec.Tarogong Kidul Bpk.Idad Badrudin SE serta Kepala Desa.Mekargalih Bpk H.Yana yang dihadiri Kepala desa dan lKepala Kelurahan se kecamatan Kec.Tarogong Kidul.

Adapun Arahan yang di sampaikan ialah ;
– Supaya bisa menyikapi masalah Imformasi tentang Orang Gila yang akan menyerang seorang Ustad agar supaya masyarakat bisa meredam dan bisa menyikapi serta bisa mensosialisasikannya agar supaya masyarakat tidak takut dan bisa bertindak secara provesional.
– Agar kepala desa dan kepala kelurahan khususnya di Lingkungan Kec.Tarkid bisa mengaktipkan kembali Pos Ronda di Lingkungan masing masing.
– pelaksanaan pemantawan survai kelapangan dari Time TAPD Propinsi dengan tujuan memeriksa pembangunan yang masuk secara prioritas dari desa.
– Pelaksanaan kegiatan RASTA Gratis dilaksanakan dari bulan Februari 2018 sampai bulan Maret 2018.
– Pelaksanaan kegiatan Pembagian Kartu Rasta dengan nilai uang Rp.110000 yang akan dimulai di Bulan April 2018.
– Agar pemantawan pemasangan Baligo baligo calon harus sesuai dengan tempat yang sudah ditentukan oleh KPU.
– Agar supaya tidak melakukan pelanggaran pungli dibidang apapun.

-Pembahasan tentang Kesehatan agar melaksanakan program pemerintah dengan tema menjalin masyrakat supaya bisa dilaksanakan imunisasi Dipteri.

 

WhatsApp Image 2018-02-26 at 11.10.51

polresgarut

Next Post

Menanggapi Maraknya Pencurian Ternak Ayam Dan Tabung Gas 3Kg Bhabinkamtibmas Polsek Cisurupan Melaksanakan Patroli Dialogis Hingga Pelosok Desa

Mon Feb 26 , 2018
  Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 26 Februari 2018 sekitar pukul 10:00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Cisurupan Kabupaten Garut. Anggota Unit Sabhara Polsek Cisurupan telah melaksanakan Patroli Mobile dengan dilanjutkan Patroli dialogis bersama elemen masyarakat setempat di daerah Kampung Palalangon Desa/Kecamatan Cisurupan […]