Sempat Terjadi Kericuhan Namun Petugas Pengamanan Sigap Dengan Sigap Meredakan Situasi Hingga Kembali Aman

Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 05 Maret 2018 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Tarogong Kidul Kabupaten Garut. Anggota Polsek Tarogong Kidul bersama Anggota Sat Sabhara Polres Garut telah melaksanakan pengamanan aksi unjuk rasa serta audensi dari mahasiswa UNIGA Garut […]

Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 05 Maret 2018 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Tarogong Kidul Kabupaten Garut.

Anggota Polsek Tarogong Kidul bersama Anggota Sat Sabhara Polres Garut telah melaksanakan pengamanan aksi unjuk rasa serta audensi dari mahasiswa UNIGA Garut kepada Anggota DPR Kabupaten Garut.

Aksi unjuk rasa ini dilakukan terkait keprihatinan pesta demokrasi khususnya di Kabupaten Garut yang terciderai dengan tertangkapnya anggota KPU dan Panwaslu Kabupaten Garut yang melakukan pelanggaran Gratifikasi. Sebelumnya sempat terjadi kericuhan dengan terbakarnya ban bekas di tengah jalan raya oleh peserta aksi unjuk rasa namun anggota pengamanan dari Polres Garut dengan sigap memadamkannya serta memberikan pemahaman yang mudah dipahami oleh peserta aksi Unjuk Rasa.

 

 

 

polresgarut

Next Post

Sat Sabhara Polres Garut Melaksanakan Pengamanan Aksi Unjuk Rasa Dari Mahasiswa UNIGA Terkait Kasus Gratifikasi Anggota KPU Garut

Mon Mar 5 , 2018
Polres Garut – Pada hari Senin tanggal 05 Maret 2018 sekitar pukul 09.00 WIB dengan bertempat di Wilayah hukum Polres Garut tepatnya di Kecamatan Tarogong Kidul Kabupaten Garut. Anggota Polsek Tarogong Kidul bersama Anggota Sat Sabhara Polres Garut telah melaksanakan pengamanan aksi unjuk rasa serta audensi dari mahasiswa UNIGA Garut […]